Tuesday, October 8, 2013

Bismillahhirrahmannirrahim... yaa Allah... yaaa Maha Sempurna


 

" Kami telah mendapatkan Shubuh dan jadilah segala kekuasaan kepunyaan Allah, demikian juga kebesaran dan keagungan, penciptaan makhluk, segala urusan, malam dan siang dan segala yang terjadi pada keduanya, semuanya kepunyaan Allah Ta'ala.


Ya Allah, jadikanlah permulaan hari ini suatu kebaikan dan pertengahannya suatu kemenangan dan penghabisannya suatu kejayaan, wahai Tuhan yang paling Penyayang dari penyayang.


Ya Allah, sesungguhnya aku mohon kepada-Mu ilmu yang berguna, rizki yang baik dan amal yang diterima . (Hr. Ibnu Majah)

"Ya Allah, baguskanlah untukku agamaku yg jadi pangkal urusanku, baguskan pula duniaku yg jadi tempat penghidupanku, dan baguskanlah akhiratku yg padanya tempat kembaliku nanti, jadikanlah hidup itu menjadi bekal/tambahan bagiku dalam segala kebaikan, serta jadikanlah mati itu pelepas segala keburukan bagiku, Amin." (Hr Muslim)

Monday, October 7, 2013

Badai Pasti Berlalu



Awan hitam di hati yang sedang gelisah 
daun-daun berguguran
 satu satu jatuh ke pangkuan
 kutenggelam sudah ke dalam dekapan 
semusim yang lalu sebelum ku mencapai 
langkahku yang jauh
kini semua bukan milikku
musim itu telah berlalu
matahari segera berganti
gelisah kumenanti tetes embun pagi
tak kuasa ku memandang dikau matahari
kini semua bukan milikku 
musim itu telah berlalu 
matahari segera berganti
badai pasti berlalu 
badai pasti berlalu 
badai pasti berlalu 
badai pasti berlalu


Commentku :
Badai pasti berlalu, dan meningalkan semuanya puing-puing dan berantakan bangetzzzz
insya Allah... Allah is sufficient for us... (QS. 3: 173)

Allaahumma laa sahla illaa maa ja’altahu sahlaan wa anta taj’alul hazana idzaa syi’ta sahlaa.
Ya Allah, tiada yang mudah selain yang Kau mudahkan dan Engkau jadikan kesusahan itu mudah jika Engkau menghendakinya jadi mudah (Hr. Ibnu Hibban)